Apakah Anda berencana untuk mengikuti aktivitas arung jeram Bali di sungai Telaga Waja? Jika ya, cari tahu pada halaman ini mengenai 6 Kelebihan Sungai Telaga Waja Rafting. Lebih lanjut, dengan mengetahui hal-hal yang membuat orang memilih sungai Telaga Waja untuk wisata arung jeram Bali mereka, Anda akan dapat memutuskan apakah sungai Telaga Waja cocok untuk Anda.
English language, 6 Favourite Things About Telaga Waja Rafting Bali.
Daftar isi[Sembunyikan][Perlihatkan]
Salah satu aktivitas Bali water sports yang dapat anda coba saat liburan di Bali adalah aktivitas arung jeram atau lebih terkenal dengan sebutan aktivitas rafting Bali.
Ada tiga sungai di Bali yang cocok untuk wisata arung jeram, dan sungai yang cocok untuk rafting tersebut antara lain;
Namun pada halaman ini, kita akan membahas tentang sungai Telaga Waja di Karangasem Bali.
Salah satu sungai yang cocok untuk aktivitas Bali rafting adalah sungai Telaga Waja Karangasem. Selain sungai Telaga Waja, aktivitas rafting di Bali juga di lakukan di sungai Ayung yang lokasinya berada di tempat wisata Ubud.
Lihat, Perbedaan Sungai Telaga Waja VS Sungai Ayung Ubud.
Perusahaan Arung Jeram Telaga Waja Terbaik
Aktivitas Bali rafting di sungai Telaga Waja lebih di sukai oleh wisatawan asing, terutama wisatawan Australia, Singapura, Hong Kong, India dan wisatawan Malaysia. Karena sungai Telaga Waja memiliki jeram yang lebih menantang, pemandangan alam masih alami dan lokasi sungai terletak di kawasan pedesaan.
Saat anda tiba di lokasi sungai Telaga Waja, anda akan menemukan banyak penyedia aktivitas rafting di sungai Telaga Waja Karangasem. Salah satu penyedia rafting di sungai Telaga Waja yang terkenal di kalangan wisatawan adalah BMW rafting.
Cari Tahu, Rencana Awal Rafting Di Bali Untuk Pemula.
1. BMW Telaga Waja Rafting
Ada beberapa hal yang membuat BMW rafting di sukai wisatawan. BMW Telaga Waja rafting menawarkan harga rafting murah di sungai Telaga Waja, tanpa mengabaikan kualitas pelayanan, peralatan dan keselamatan peserta rafting.
Oleh karena itu, banyak orang yang menganggap BMW Rafting sungai Telaga Waja sebagai salah satu perusahaan rafting Telaga Waja terbaik di Bali.
Cari Tahu, “Harga BMW Rafting Telaga Waja Bali” >>>.
2. Sobek Rafting Telaga Waja
Selain BMW rafting, penyedia rafting di sungai Telaga Waja Karangasem yang juga favorit wisatawan asing adalah Sobek rafting Telaga Waja. Bali Sobek rafting salah satu perusahaan pioneer dalam menyediakan aktivitas arung jeram di Bali. Jika anda ingin tahu harga Sobek rafting Telaga Waja silakan klik link!
3. Avatar Rafting
Di antara sekian banyak operator arung jeram di sungai Telaga Waja Karangasem, Avatar Rafting menonjol sebagai salah satu penyedia wisata petualangan terbaik di Bali.
Keunggulan Avatar Rafting terdapat pada peralatan yang masih baru, menyediakan jasa antar jemput, serta terdapat wahana Flying Fox di area lobi. Apabila Anda ingin tahu mengenai Harga Tiket Paket Avatar Rafting Sungai Telaga Waja, mohon klik tautan!
Daftar 6 Kelebihan Sungai Telaga Waja Rafting Bali
Jika anda sedang merencanakan untuk melakukan aktivitas arung jeram di sungai Telaga Waja Bali ada baiknya anda tahu 6 kelebihan sungai Telaga Waja rafting.
Lihat, “10 Kesalahan Umum Saat Rafting Di Bali” >>>.
1. Rute Rafting Terpanjang Di Bali
Sungai Telaga Waja Karangasem Bali memiliki rute rafting 16 kilometer dan merupakan rute rafting terpanjang di Bali. Dengan panjang rute 16 kilometer anda akan memerlukan waktu kurang lebih 2,5 jam untuk menyelesaikan rafting dari start point hingga finish point.
Selain itu, lamanya waktu aktivitas rafting sangat tergantung dari kuatnya arus sungai Telaga Waja dan kekompakan peserta rafting dalam satu perahu.
Lihat, “Tips Bali Rafting Untuk Pemula” >>>.
2. Jumlah Anak Tangga Sidikit
Sebagian besar peserta rafting tidak menyukai untuk menuruni anak tangga dalam jumlah banyak dari lobby menuju tepi sungai atau sebaliknya dari tepi sungai untuk menuju restoran saat aktivitas Bali rafting selesai.
Sebagian besar penyedia Bali rafting di sungai Telaga Waja telah mengatasi jumlah anak tangga dengan memilih lokasi lobby dan lokasi restoran dekat dengan tepi sungai.
Lihat, Jangan Ikut Bali Rafting Tour Sebelum Membaca Halaman Ini!
3. Aktivitas Wisata Keluarga
Selanjutnya, sungai Telaga Waja memiliki klasifikasi tingkat kesulitan di kelas II – IV. Jika anda ingin tahu lebih tentang informasi standar internasional klasifikasi tingkat kesulitan sungai untuk arung jeram, mohon untuk mengklik link di bawah ini!
Cari Tahu, 6 Tingkat Kesulitan Rafting.
Lebih lanjut, untuk tingkat kesulitas rafting di level II-IV sangat cocok untuk aktivitas arung jeram bersama keluarga dan anak-anak. Tingkat kesulitan sungai di level II-IV memadukan aktivitas rekreasi dan olah raga. Oleh karena itu, sebagian besar remaja dan anak-anak menyukai aktivitas rafting di sungai Telaga Waja.
Lihat, “Sungai Terbaik Aktivitas Rafting Untuk Anak-Anak Di Bali” >>>.
4. Jauh Dari Polusi Udara
Lebih lanjut, sungai Telaga Waja berada timur laut pulau Bali tepatnya di kabupaten Karangasem. Lokasinya berada di kawasan pedesaan dengan jumlah kendaraan yang relatif sedikit.
Selain itu di kawasan sungai Telaga Waja hanya ada indutri rumahan, hal ini membuat udara di kawasan sungai Telaga Waja masih bebas dari polusi.
Lihat, “5 Hal Yang Perlu Anda Tahu Tentang Bali Rafting” >>>
5. Keindahan Alam Pedesaan
Aktivitas Telaga Waja rafting menawarkan lingkungan alam tropis dengan banyak pohon kelapa di tepi sungai. Selama aktivitas Telaga Waja rafting Bali, anda akan dapat melihat banyak air terjun alami dan anda dapat mengambil foto dengan teman anda dengan air terjun alami sebagai gambar latar belakang foto.
Cari Tahu, Seberapa Sulit Aktivitas Telaga Waja Rafting?
6. Keamanan & Keselamatan Peserta Rafting
Sebagian besar perusahaan penyedia aktivitas rafting di sungai Telaga Waja, menaruh perhatian dan serius tentang keamanan & keselamatan peserta rafting. Karena masalah keamanan dan keselamatan peserta rafting sangat berdampak besar terhadap bisnis arung jeram semua penyedia rafting di Bali. Salah Bali perusahaan penyedia aktivitas arung jeram di Bali yang terkenal akan standar keselamatan dan keamanan rafting adalah Bali Sobek rafting.
Summary 6 Kelebihan Sungai Telaga Waja Rafting Bali
Demikian 6 kelebihan sungai Telaga Waja rafting, jika anda memiliki pertanyaan atau komentar mengenai 6 kelebihan sungai Telaga Waja rafting, mohon gunakan kolom komentar dibawah, untuk menuliskan pertanyaan atau komentar.
Apabila anda pernah mengikuti aktivitas Telaga Waja rafting Bali, mohon kesediaannya untuk berbagi pengalaman rafting di Telaga Waja, agar para pembaca yang lain mengetahui kelebihan lain dari Telaga Waja rafting selain 6 kelebihan sungai Telaga Waja rafting diatas.
Selanjutnya, untuk terjemahan Bahasa Inggris untuk 6 kelebihan sungai Telaga Waja rafting, mohon klik link di bawah ini!